Souvenir Perusahaan yang Mewah

Merchandise perusahaan seperti souvenir tumbler, souvenir mug, souvenir payung dan souvenir lainya sering diberikan sebuah perusahaan sebagai tanda terima kasih kepada konsumen yang telah membeli produknya. Selain sebagai tanda terima kasih, souvenir juga dimaksudkan untuk mengingatkan kepada konsumen agar selalu ingat dengan produk sekaligus perusahaan tersebut. Dengan harapan, esok hari ia akan kembali membeli produk itu kembali atau produk lain di perusahaan tersebut.

Pemberian ini memang merupakan salah satu strategi pemasaran yang digunakan banyak perusahaan agar dapat terus menjalin hubungan baik dengan konsumen. Namun, tidak semua benda cocok untuk dijadikan sebagai souvenir. Berikut ini beberapa cara memilih souvenir yang tepat dan menarik untuk perusahaan Anda, serta mampu memberikan kesan mendalam pada konsumen.

1. Mengenali Target Pasar

Souvenir akan tepat sasaran jika diberikan kepada konsumen yang tepat. Oleh karena itu, untuk pertama kalinya, tentu target pasar yang akan diberi merchandise, masyarakat umum, acara launching, atau market yang lain. Souvenir berupa gantungan kunci tidak cocok jika diberikan untuk acara launching. Acara yang banyak dihadiri pejabat, rekan bisnis, dan beberapa orang penting ini lebih cocok diberikan merchandise seperti souvenir pulpen atau flashdisk custom. Sedangkan, untuk masyarakat umum, Anda bisa memilih souvenir berupa souvenir payung, gantungan kunci, souvenir tumbler atau souvenir jam dinding. Semua target pasar memang sangat menentukan jenis barang yang akan dijadikan merchandise.

2. Memperhatikan Kualitas Merchandise

Pilihlah merchandise yang berkualitas. Meskipun berbentuk kecil, namun kualitas tetap harus selalu diutamakan. Misalnya Anda memilih sebuah gantungan kunci sebagai souvenir, pilihlah yang berbahan karet agar lebih awet. Jika pena atau flash disk yang Anda jadikan souvenir, pilihlah yang mempunyai brand dan terbukti kualitasnya. Ingat, konsumen sangat memperhatikan kualitas dari barang yang diterimanya, termasuk souvenir. Souvenir berkualitas juga menggambar kualitas produk Anda.

3. Mencantumkan Nama Perusahaan

Agar tujuan pemberian souvenir ini dapat terwujud secara maksimal, jangan hanya mencantumlah kata-kata biasa atau bahkan tanpa hiasan apa pun. Sebaiknya, cantumkan juga nama sekaligus logo perusahaan Anda pada merchandise. Dengan begitu, konsumen akan selalu mengingat nama perusahaan Anda. Jika suatu saat ia menginginkan produk yang sama, hanya perusahaan Andalah yang terkenang. Untuk hari-hari penting, Anda bisa menyertakan tulisan “selamat hari…” untuk lebih memberikan ikatan batin kepada konsumen.

Itulah tiga cara agar merchandise yang Anda berikan tampak eksklusif dan memberikan kesan bagi si penerima. Untuk memesannya, Anda tidak perlu khawatir. Saat ini, sudah banyak jasa pembuat merchandise. Anda tinggal memilih salah satunya yang bonafid, kemudian tentukan bentuk souvenir yang Anda inginkan. Anda juga bisa berkonsultasi pada jasa tersebut untuk memilih souvenir yang tepat bagi perusahaan Anda. So, tunggu apa lagi? Segera tingkatkan omzet Anda dengan memesan merchandise perusahaan.

Artikel Menarik lainnya: